Proses pengerjaan furniture kayu jati & mahoni

Tahapan pembuatan produk furniture kayu jati & mahoni di allia furniture
Pemilihan Kayu Bahan Utama Furniture


Pengerjaan & Pembuatan Furniture

Anti Rayap


Finishing Kayu Jati
Finishing Furniture Politur Melamine

Di Indonesia politur ini merupakan bahan yang sangat popular sebelum pada akhirnya mulai digantikan dengan bahan finishing modern berupa cat (coating). Pada jaman dulu shellac ini merupakan satu-satunya bahan finishing yang bisa digunakan untuk proses finishing pada kayu yang bisa menghasilkan finishing dengan warna transparan yang bisa menampilkan keindahan warna dan serat kayu. Bahkan sekarang finishing dengan warna transparan masih disebut sebagai warna politur.
Finishing Furniture Semprot Melamine

Melamine atau yang biasa juga disebut acid catalyzed adalah cat dua komponen yang terdiri dari resin amino alkyd dan asam (acid) sebagai hardener. Komponen hardener tersebut berfungsi sebagai katalis yang mempercepat reaksi pembentukan film. Melamine hanya untuk dipergunakan untuk finishing produk interior. Melamine jarang digunakan untuk finishing produk exterior/ semi exterior karena sifat film yang cenderung regas sehingga dapat mengakibatkan film menjadi pecah bila digunakan produk exterior. Film akan semakin regas apabila ter-ekpos sinar matahari.Lapisan melamine mempunyai ketebalan yang bagus, hingga dapat menutup serat kayu. Jarak antara serat kayu menjadi rata halus. Demikian pula, sesuai dengan sebutannya natural transparan, ia memiliki penampilan yang bening hingga warna kayu asli kelihatan alami bahkan makin cemerlang dan tekstur kayu terlihat lebih hidup.
Finishing Kayu Mahoni
Finishing Furniture Cat Duco

atau cat Duco merupakan salah satu cara untuk memperindah dan membuat finishing pada furniture. Pada intinya, teknik ini adalah mengecat furniture mentah dengan menggunakan cat yang disemprot. Selain pada furniture, teknik ini juga sering diterapkan pada pintu dan jendela, dinding, serta bagian bangunan lainnya yang berbahan kayu.Waktu pengerjaannya relatif lama, karena ada banyak proses yang harus dilalui. Kami bisa mengerjakan hingga satu bulan hanya untuk finishing saja. Ini demi hasilnya benar-benar berkualitas terbaik Harganya relatif mahal disebabkan cat yangdigunakan adalah Cat jenis nitrocellulose (NC) merupakan salah satu jenis cat yang paling banyak dipakai dalam industri finishing mebel, pengecatan mobil (sedan, bis, truck), mesin industri, dan alat berat, maka finishing cat duco lebih baik dilakukan oleh tukang cat yang memang sudah trampil. Serahkan pada ahlinya. Daya tahan cat ini sangat tergantung ketebalan lapisan coating dan tipe cat yang dipakai.
Kami Ucapkan Terimakasih telah mengunjungi website kami.
Rekomendasi : untuk tentang furniture mebel anda bisa lihat
Baca juga
Gratis Ongkir. Harga Proses pengerjaan furniture kayu jati & mahoni, sudah termasuk ongkos kirim untuk pengiriman daerah Wilayah DKI Jakarta. Pengiriman untuk luar Jakarta ada penambahan cost ongkos kirim.
Allia Furniture

Informasi. untuk penjelasan detail tentang furniture tersebut, Anda dapat menghubungi kami.